Surabaya,Warnakotanews.com
Dihadapan Ketua Majelis Hakim Ni Made Purnami SH MH Dan JPU Yustus One Simus Parlindungan SH , Terdakwa Slamet Hariyadi Rizi Bin Zaenuri ( 53 ) warga Jl. Kemayoran Baru No.1, Surabaya.
Mengakui kesalahannya terhadap perkara Judi Onlen dimana sesuai dan tertulis pada surat dakwaan nomor REG. PERKARA: PDM-874/Tg.Prk/03/2023.
Bahwa terdakwa ditangkap pada tanggal 17 Januari 2023 bertempat
di warung Giras Kopi Toger Jl.
Tanjung Sadari Surabaya .
Atas perbuatan terdakwa telah melakukan permainan judi online jenis slot Pragmatic Play Starlight Princess
dengan menggunakn 1 (satu) buah handphone merk Vivo warna biru tua dengan cara terdakwa
membuka dan mendaftarkan dulu di situs www.TOPGUN77.com dengan mengisi data diri dan
melakukan transfer lewat aplikasi DANA dengan nomer DANA: 081237801620 an. SLAMET
HARIYADI ROZI. Kemudian terdakwa mendapatkan username “Baliknocok007” dan
paswordnya “SLMJ99” kemudian klik “Starlight Princess” lalu terdakwa tinggal memilih
putaran yang akan diikuti untuk taruhan. Adapun aturan permainan judi online tersebut. Oleh terdakwa q kali (putaran) dengan memasang taruhan minimal sebesar Rp 200,- (duaan maksimal sebesar Rp 800.000,- (delapan ratus rupiah). Apabila terdakwa memilih jenis Permainan Judi Online Jenis Slot Pragmatic Play
Princess, maka yang dimainkan adalah dalam setiap 5 (lima) pola gambar dengan
yang sama yang menyambung tidak terputus. Dalam permainan apabila dalam setiap putaran yang terdakwa mainkan sudah membentuk 5 (lima) pola gambar dengan gambar yang sama menyambung dan tidak terputus dengan gambar lainnya.
Dan permainan ini terdakwa dikatakan kalah apabila dalam setiap putaran yang terdakwa mainkan tidak membentuk minimal (lima) pola gambar dengan gambar yang sama tidak menyambung dan terputus dengan gambar lainnya.
Setelah menentukan taruhan yang akan dipasang dalam Permainan Judi Online jenis Slot Pragmatic Play Starlight Princess, kemudian
setiap putaran (bet) bandar menentukan kemenangan yang akan diperoleh pemain saat
mengalami kemenangan (dalam hal ini sudah diatur sistem secara otomatis) maka secara
otomatis saldo deposit akan bertambah dan sebaliknya.
Bahwa permainan judi jenis online yang dilakukan oleh terdakwa tersebut tidak mendapatkan
ijin dari pihak yang berwenang dan bersifat untung-untungan.
-Perbuatan Terdakwa tersebut sebagaimana diatur dan diancam pidana dalam Pasal 27
ayat (2) Jo. Pasal 45 ayat (2) Undang-Undang RI No. 19 Tahun 2016 Perubahan Atas Undang-
Undang Nomor 11 Tahun 2008 Tentang Informasi Dan Transaksi Elektronik.
Melalui kuasa hukum dal LBH Wira Negara Akbar Endang Suprawati, S.H.,M.H dan Ronni Bahmari, S.H, mengatakan apapun yang dikatakan oleh terdakwa dan berterus terang serta mengakui perbuatannya , tentuny hakim mempunyai nilai tersendiri untuk Meringankan Hukumannya .” Ujar Kedua Kuas hukum terdakwa dari LBH Wira Negara Akbar .
Usai pemeriksaan terdakwa terkait tuntutannya Jaksa Penuntut Umum Yustus One Simus Parlindungan SH dari Kejari akan membacakan tuntutannya di Minggu Sepekan .* Rhy